Detail Cantuman
Text
Etika Pendidikan : keluarga, sekolah dan masyarakat
Penulis menyusun buku ini sebagai suatu refleksi dan respons akademik terhadap problema sosial-berbangsa. Suatu yang mafhum, bahwa era reformasi dan transisi demokrasi telah berdampak positif dan negatif dalam kehidupan bermasyarakat. Buku ini memuat berbagai fenomena sosial kehidupan berbangsa, konsep pendidikan etika, akhlak dan karakter dalam keluarga (muslim), peranan sekolah dan masyarakat yang interkoneksi dan mutual-symbiosis, serta orientasi kebijakan pendidikan nasional. Buku ini patut dibaca oleh para guru, dosen, mahasiswa s1, s2 dan s3 ilmu pendidikan dan pembaca lainnya.
Ketersediaan
B032923/23 | 370.114 Idi-e c.1 | Perpustakaan Pascasarjana | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
370.114 Idi-e
|
Penerbit | PT. Raja Grafindo Persada : Jakarta., 2015 |
Deskripsi Fisik |
x, 277 halaman ; 23 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-979-769-842-3
|
Klasifikasi |
370.114
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Abdullah Idi
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain